Registrasi Kartu Sesuai Peraturan Menkominfo
Setelah beli kartu smartfren, yang perlu dilakukan adalah registrasi kartu seperti yang telah ditetapkan pemerintah mengacu pada Peraturan Menkominfo Nomor 12/2016, semua pengguna berbagai provider diwajibkan melakukan registrasi kartu. Registrasi kartu Smartfren dapat dilakukan baik secara online maupun offline. Sebagai persyaratan registrasi, Anda perlu menyiapkan beberapa dokumen terlebih dahulu. Dokumen tersebut diantaranya adalah Kartu Tanda …